Mengarahkan Main Domain ke Direktori Tertentu



Ilustrasi mengarahkan main domain
Secara default dan umumnya domain dan hosting yang kita beli dari web hosting, defaultnya diarhakan ke direktori public_html. Tidak seperti sub domain, sub domain bisa diaahkan ke sub direktori atau direktori tertentu yang terdapat di public_html. Sumber : blog root93

Tidak seperti sub domain yang bisa diarahkan domainnya ke direktori tertentu, main domain ataupun domain utama yang kita beli dihosting umumnya tidak bisa diarahkan ke direktori tertentu atau secar default domain utama akan diarahkan ke direktori public html. 
Namun kendati demikian sebenarnya kita bisa mengakalinya dengan menanamkan sebuah file .htaccess kedalam root direktori(public_html) supaya domain utama mengarah ke direktori tertentu. Anda bisa membuat file htaccess dengan isi seperti berikut ini
# .htaccess main domain to subfolder redirect
# Copy and paste the following code into the .htaccess file
# in the public_html folder of your hosting account
# make the changes to the file according to the instructions.
  
# Do not change this line.
RewriteEngine on
  
# Change yourdomain.com to be your main domain.
RewriteCond %{HTTP_HOST} ^(www.)?yourmaindomain.com$
  
# Change 'subfolder' to be the folder you will use for your main domain.
RewriteCond %{REQUEST_URI} !^/subfolder/
  
# Don't change this line.
RewriteCond %{REQUEST_FILENAME} !-f
RewriteCond %{REQUEST_FILENAME} !-d
  
# Change 'subfolder' to be the folder you will use for your main domain.
RewriteRule ^(.*)$ /subfolder/$1
  
# Change yourdomain.com to be your main domain again.
# Change 'subfolder' to be the folder you will use for your main domain
# followed by / then the main file for your site, index.php, index.html, etc.
  
RewriteCond %{HTTP_HOST} ^(www.)?yourmaindomain.com$
RewriteRule ^(/)?$ subfolder/index.php [L]


Ket *
Ganti yourmaindomain dengan nama domain Anda
Ganti subfolder dengan nama folder yang Anda gunakan
(Ahmad Zaelani / r93)
 

0 Response to "Mengarahkan Main Domain ke Direktori Tertentu"

Post a Comment

Komentar yang Anda kirim akan terlebih dahulu di moderasi oleh Admin