Cara Terbaru Mengubah Ukuran Inchi ke CM di LibreOffice Writer dan Calc
Secara default baik di LibreOffice Writer maupun LibreOffice Calc menggunakan satuan inchi untuk satuan ukurannya/Measutruamentnya. Bagi yang terbiasa menggunakan satuan centimeter (CM) mungkin akan agak sedikit kebingungan saat beroperasi dengan satuan inchi.
Baca juga :
Dan Berikut ini adalah Cara Terbaru Mengubah Ukuran Inchi ke CM di LibreOffice Writer dan Calc
LibreOffice Writer
Pada LibreOffice Writer untuk mengubah satuan inchi ke cm Anda bisa melakukan langkah berikut
- Klik Tools > Options
- Klik Menu LibreOffice Writer > General
- Pada Measurement unit Anda pilih satuan yang dinginkan, misal pilih CM
- Klik Apply > OK
LibreOffice Calc
Pada LibreOffice Calc untuk mengubah satuan inchi ke cm Anda bisa melakukan langkah berikut
- Klik Tools > Options
- Klik Menu LibreOffice Calc > General
- Pada Measurement unit Anda pilih satuan yang dinginkan, misal pilih CM
- Klik Apply > OK
How to change inches to cm in LibreOffice
- Go to Options under menu Tools
- Then, go to general under LibreOffice Writer (for writer) / LibreOffice Calc
- Change the measurement unit from inch to cm
- Click Apply > Ok
0 Response to " Cara Terbaru Mengubah Ukuran Inchi ke CM di LibreOffice Writer dan Calc"
Post a Comment
Komentar yang Anda kirim akan terlebih dahulu di moderasi oleh Admin