Cara Mudah Instal GIMP di Ubuntu
GIMP merupakan singkatan dari "GNU Image Manipulation Program", yang merupakan program pengolah gambar digital berbasis gratis dan open source.
Ada beberapa cara yang bisa digunakan untuk menginstal GIMP tetapi disini saya akan menjelaskan tentang bagaimana cara menginstal GIMP via terminal linux menggunakan snap.
Baca juga :
Berikut ini adalah langkah - langkah instal gimp di ubuntu
- Pastikan bahwa komputer Anda memiliki koneksi internet yang stabil, kemudian buka terminal, tekan CTRL+ALT+T untuk membua terminal, selanjutnya update reposiotri dengan perintah
sudo apt update
- Kemudian karena disini saya akan menginstal pake via SNAP, maka jika komputer ubuntu kalian belum memiliki snap, maka instal terlebih dahulu dengan perintah
sudo apt install snap
- Selanjutnya lakukan instalasi GIMP dengan perintah
sudo apt snap install gimp
- Tunggu sampai proses selesai
- Untuk mengetahui versi gimp yang terinstal, pada terminal Anda bisa mengetikan perintah
gimp --version
- Sampai disini proses instalasi dianggap selesai
Sebagai catatan, bahwa Anda juga tidak diharuskan menginstall paket via snap, dalam kasus tertentu Anda bisa saja menginstal gimp dengan perintah
sudo apt-get install gimp atau sudo apt install gimp
0 Response to "Cara Mudah Instal GIMP di Ubuntu"
Post a Comment
Komentar yang Anda kirim akan terlebih dahulu di moderasi oleh Admin